900 Rumah Warga Palestina Di Jenin Rusak Akibat Serangan Israel

Jumat 14-07-2023,11:24 WIB
Reporter : amegid2
Editor : amegid2

Sekitar 900 rumah warga Palestina rusak, bahkan banyak yang menjadi tidak layak huni akibat agresi Israel di Kota Jenin pekan lalu.

Juru bicara UNRWA - Adnan Abu Hasna mengatakan, jumlah kerusakan bisa bertambah, karena UNRWA masih menghitung kerusakan yang terjadi di dalam kamp Jenin selama serangan itu.

Prioritas UNRWA, membantu memulihkan pendidikan kesehatan, dan sanitasi, UNRWA juga memberikan bantuan kesehatan mental. (AL)

sumber : https://internasional.republika.co.id/berita/rxpuxq335/900-rumah-warga-palestina-di-jenin-rusak-akibat-serangan-israel

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler