Pemprov Jatim Bakal Buat Tempat Budidaya Rumput Laut Kelas Internasional

Pemprov Jatim Bakal Buat Tempat Budidaya Rumput Laut Kelas Internasional

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: array_multisort(): Argument #1 is expected to be an array or a sort flag

Filename: frontend/detail-artikel.php

Line Number: 116

Backtrace:

File: /var/www/html/ameg.disway.id/application/views/frontend/detail-artikel.php
Line: 116
Function: array_multisort

File: /var/www/html/ameg.disway.id/application/controllers/Frontend.php
Line: 561
Function: view

File: /var/www/html/ameg.disway.id/index.php
Line: 317
Function: require_once

AMEG.ID, Jawa Timur - Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Timur (DKP) Muhammad Isa Anshori menyebut Pemprov Jatim bakal membangun laboratorium rumput laut kultur jaringan untuk optimalisasi budidaya berskala internasional di Sumenep.

“Menjawab tantangan budidaya rumput laut di Jatim, rencana aksi kegiatan yaknj pembangunan laboratorium rumput laut kultur jaringan, penyediaan kebun bibit rumput laut. Penerapan cara budidaya ikan yang baik, penggunaan bibit unggul dan pengembangan budidaya dalam satu kawasan,” katanya.

Melansi Cakrawala News, Isa menambahkan pemilihan lokasi dan tata ruang daerah di Sumenep dilakukan karena bisa memberikan akses permodalan yang mudah. Kemudian peningkatan kualitas rumput laut di Sumenep juga harus terus ditingkatkan karena memiliki potensi usaha kelautan dan perikanan yang baik.

Sementara itu, Isa menambahkan hal ini juga bertujuan untuk menunjang perekonomian masyarakat pesisir, penerapan tenaga kerja, serta peningkatan devisa negara. (YO-NY/CAKRAWALA NEWS)

Sumber: