Ada Peluang Kompetisi Liga 1 Mundur (Lagi)!

Ada Peluang Kompetisi Liga 1 Mundur (Lagi)!

16 November 2020

SKEP/69/XI/2020 Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan memastikan kompetisi Liga 1 2020 ditunda dan kembali digelar awal Februari 2021

15 Januari 2021

Mayoritas dari 18 perwakilan klub  dalam Owner Club Meeting Liga 1 2020 mengusulkan lanjutan kompetisi Liga 1 2020 dibatalkan atau  dihentikan

20 Januari 2021

Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan dalam Rapat Exco PSSI (executive committee) memutuskan lanjutan kompetisi Liga 1 2020 dibatalkan atau dihentikan karena status force majeure pandemi Covid-19

19 Februari 2021  

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo sebelum memberikan izin penyelenggaraan kompetisi Liga 1 2021/2022 dan Liga 2 2021/2022, menjadikan Piala Menpora 22 Maret-25 April 2021 sebagai tolok ukur sekaligus simulasi penerapan protokol kesehatan Covid-19

21 April 2021

Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengeluarkan statement kick-off  kompetisi dengan titel baru Liga 1 2021/2022 daan Liga 2 2021/2022 menjadwalkan digelar mulai tanggal 3 Juli 2021 dan 17 Juli 2021    

24 Mei 2021

Polri menilai Piala Menpora 22 Maret-25 April 2021 sukses menerapkan protokol kesehatan Covid-19. Asisten Kapolri Bidang Operasi (Asops Kapolri)  Irjen Pol. Imam Sugianto dalam Rapat Koordinasi (Rakor) di Jakarta bersama Menpora RI, Ketua Umum PSSI dan PT LIB isyaratkan akan memberikan izin kompetisi

29 Mei 2021

Kongres Biasa PSSI 2021 di Jakarta, memaparkan skema penyelenggaraan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 musim 2021/2022  memutuskan kick-off dimulai tanggal 10 Juli dan 17 Juli 2021

31 Mei 2021

Sumber: