BMKG Prediksi Puncak Musim Kemarau Bulan Ini Sampai September

BMKG Prediksi Puncak Musim Kemarau Bulan Ini Sampai September

Sumber : REPUBLIKA

Pejabat Madya Pengamat Meteorologi dan Geofisika (PMG) BMKG Stasiun Geofisika Klas 1 Tangerang - Maria Evi Trianasari memperkirakan, puncak kemarau kering 2023 terjadi bulan Agustus sampai awal September.

Melansir Republika, Menurut Evi, fenomena itu bisa saja berpotensi mengganggu ketahanan pangan nasional, ada ancaman gagal panen pada lahan pertanian.

Evi menyebut indeks El Nino Juli 2023 kemarin juga sudah mencapai level moderate, dan Indian Ocean Dipole (IOD) sudah memasuki level indeks positif. (IC-BG/REPUBLIKA)

Sumber: