Tempat Isolasi Asrama Haji Sukolilo Dapat Kiriman 513 Pasien Covid 19

Tempat Isolasi Asrama Haji Sukolilo Dapat Kiriman 513 Pasien Covid 19

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: array_multisort(): Argument #1 is expected to be an array or a sort flag

Filename: frontend/detail-artikel.php

Line Number: 116

Backtrace:

File: /var/www/html/ameg.disway.id/application/views/frontend/detail-artikel.php
Line: 116
Function: array_multisort

File: /var/www/html/ameg.disway.id/application/controllers/Frontend.php
Line: 561
Function: view

File: /var/www/html/ameg.disway.id/index.php
Line: 317
Function: require_once

AMEG - Walikota  Surabaya Eri Cahyadi bersama jajarannya mendatangi Hotel Asrama Haji (HAH), Kamis (24/6/2021) siang setelah mendengar perhari ini mendapat kiriman 513 pasien Covid 19.

Setiba di lokasi, Eri sapaan akrab walikota Surabaya, langsung mengambil mikrophone dan berbicara agar didengar di seluruh kamar isolasi tanpa bertatap muka.

Eri mengatakan, pasien yang diisolasi agar terus meningkatkan imun tubuh. Tidak perlu merasa tertekan, karena fasilitas di hotel asrama haji ini diberikan secara gratis. 

Saat ini hotel asrama haji  over kapasitas. Belum sepekan sudah menerima 513 pasien, sehingga harus membuka tempat lagi yang ada di sisi gedung asrama haji tepatnya Gedung C.

Sampai saat ini tempat isolasi Hotel Asrama Haji dan Asrama Haji Sukolilo sudah mendapat  indent pasien Covid 19.

"InsyaAllah dengan kebersamaan ini semua bisa kita atasi. Saya yakin warga Surabaya dan sekitarnya bisa mengatasi dan berkegiatan seperti sedia kala,"  kata Eri. (*) 

Sumber: